Rabu, 12 Juni 2013

GUNUNG NGLANGGERAN

Gunung Nglanggeran Gunung Nglanggeran terletak dikawasan Batur Agung di bagian utara Kabupaten Gunung Kidul dengan ketinggian antara 200-700 mdpl, tepatnya di desa Nglanggeran kecamatan Patuk dengan jarak tempuh 22 Km dari kota Wonosari. Kawasan ini merupakan kawasan yang litologinya disusun oleh material vulkanik tua dan bentang alamnya memiliki keindahan dan secara geologi sangat unik dan bernilai ilmiah tinggi. Dari hasil penelitian dan referensi yang ada, dinyata bahwa Gunung Nglanggeran adalah Gunung berapi purba. Lokasi ini sangat cocok untuk kegiatan panjat tebing, trekking, jelajah wisata dan berkemah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar